Kamis,
8 Januari 2015 seluruh siswa, guru dan karyawan MTsS HIFAL larut dalam lantunan
Sholawat yang dibawakan oleh kolompok Duror Al Munsyidin, yang dilanjutkan
dengan tausiah dari Bpk. KH.Zamruddin.
Peringatan Maulid Nabi kali ini memang terasa berbeda dari tahun-tahun sebelumnya yang biasanya diadakan per kelas. Suasana kebersamaan dan keakraban nampak dari wajah-wajah ceria semua peserta yang hadir di halaman MTsS HIFAL. Seluruh rangkaian acara dilalui dengan penuh hikmat dan lancar tanpa hambatan yang berarti. Kami ucapkan selamat dan sukses kepada panitia dan semua pihak yang telah membantu terlaksananya acara tersebut.
Peringatan Maulid Nabi kali ini memang terasa berbeda dari tahun-tahun sebelumnya yang biasanya diadakan per kelas. Suasana kebersamaan dan keakraban nampak dari wajah-wajah ceria semua peserta yang hadir di halaman MTsS HIFAL. Seluruh rangkaian acara dilalui dengan penuh hikmat dan lancar tanpa hambatan yang berarti. Kami ucapkan selamat dan sukses kepada panitia dan semua pihak yang telah membantu terlaksananya acara tersebut.
Semoga
kemeriahan acara ini bisa memambah kecintaan kita kepada baginda Rasul dan
tidak melupakan esensi dari peringatan Maulid Nabi itu sendiri. Peringatan
maulid Nabi yang sesungguhnya adalah untuk meneladani setiap pikiran, ucapan
dan tindakan Rasulullah. Kita patut meneladani buah pikiran yang cerdas dan
jernih, ucapan yang santun dan lembut, serta tindakan yang arif dan bijaksana.
Itulah perilaku yang diwarnai oleh akhlakul karimah. Akhlak mulia yang mampu
menebarkan rahmatan lil alamin, rahmat bagi seluruh alam.
ajib
BalasHapus